Pusat Riset Lingkungan Hidup USK Bekerjasama dengan INKALINDO Sukses Gelar Seminar Nasional
Pusat Riset Lingkungan Hidup (PRLH) Universitas Syiah Kuala (USK) Kota Banda Aceh bekerja sama dengan Ikatan Pengkaji Lingkungan Hidup Indonesia (Inkalindo) melaksanakan Seminar Nasional dalam rangka Rapat Kerja Nasional Inkalindo 2023 di Hotel Kryad Banda Aceh pada hari Jumat 17 Maret 2023. Kegiatan ini dibuka oleh Kepala Badan Standardisasi Instrumen Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BSILHK)…
Read more